Page 64 - PRODUK SKRIPSI PALING FIX_Neat
P. 64

5.  Berikut  3  persiapan  dalam  menghadapi  masa

          pubertas:


             1.  Memilih  teman  yang  dengan  baik,  saat  memasuki

                 pubertas  kebutuhan  untuk  berteman  menjadi  lebih


                 besar  karena  membutuhkan  teman  untuk  belajar

                 bersama, berbagi cerita dan mencoba hal-hal baru.


                 Teman dan lingkungan di sekitar memiliki pengaruh

                 yang besar bagi kehidupan.

             2.  Berhati-hati ketika memilih tayangan untuk ditonton.

                 Pilihlah  tayangan  yang  sesuai  dengan  usiamu  dan


                 jika  menonton  tayangan  melalui  internet  mintalah

                 orang tua untuk memilihkan tayangan yang sesuai.

             3.  Menggunakan toilet yang terpisah khusus untuk laki-


                 laki  atau  perempuan,  sebelum  menggunakannya

                 bersihkan  terlebih  dahulu  toilet  setelah  selesai


                 menggunakannya  bersihkan  kembali  dengan  cara

                 menyiram toilet hingga bersih.




























      E-Modul Interaktif Ilmu Pengetahuan Alam Kelas VI SD                                                        58
   59   60   61   62   63   64   65   66   67   68   69