Page 11 - E-BOOKLET PERUBAHAN LINGKUNGAN 4
P. 11

PERUBAHAN

            LINGKUNGAN




































              Perubahan  lingkungan  adalah  perubahan  yang  terjadi  di  dalam


         ekosistem dan lingkungan  fisik, baik  yang  disebabkan oleh faktor  alami
         maupun aktivitas manusia. Perubahan ini dapat berdampak signifikan pa-


         da kesehatan manusia, ekonomi, dan keberlanjutan ekosistem. Oleh kare-
         na itu, penting untuk memahami dan mengelola perubahan lingkungan


         agar dapat menjaga keseimbangan alam.



                    Kehadiran capung menjadi indikator ekosistem yang sehat sebuah ka-

              wasan.  Capung  memiliki  ciri-ciri  dengan  warna  tubuh  menarik  serta
              tubuhnya  yang  lunak.  Di  balik  keindahannya  capung  adalah  serangga
              predator  bagi  serangga  lainnya.  Capung  membantu  mencegah  hama

              berkembang  biak  dan  mengurangi  kerusakan  pada  tanaman  juga  me-

              makan serangga yang bisa menjadi penyakit bagi manusia. Capung kerap
              diburu  oleh  manusia    untuk  sekadar  diawetkan  menjadi  hiasan.  Tetapi
              masihkah ada capung terlihat di sekitarmu? Tidak sering lagi kita melihat

              capung.  Apakah  yang  menyebabkan  capung  tidak  terlihat  lagi,  akankah

              terjadi perubahan pada lingkungan?








                                                           11
   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16