Page 51 - e modul materi sel ;
P. 51
MITOKONDRIA SEBAGAI
KAJIAN ISLAM
STASIUN PENGHASIL ENERGI
DALAM SEL
Sumber: Yahya, H. 2016. Ensiklopedia Mukjizat Ilmiah Al-qur’an
Keajaiban Sel. Bandung: Sygma Creative Media Corp
Mitokondria dapat dikatakan sebagai stasiun penghasil tenaga di
dalam sel yang lebih rumit dibandingkan dengan stasiun pembangkit listrik
tenaga air. Semua peristiwa yang berlangsung di dalam sel ini terjadi
karena adanya energy yang disediakan oleh bahan bakar yang disediakan
oleh mitokondria. Hingga saat ini apa yang telah dijelaskan adalah
ringkasan yang sangat singkat tentang reaksi kimiawi yang sangat rumit
yang benar-benar terjadi selama produksi energy di dalam mitokondria.
Keajaiban kimiawi ini terjadi di tempat yang berukuran seperseratus-
milimeter dimana tempat ini bahkan terlalu kecil untuk di bayangkan.
Mitokondria diciptakan oleh pemilik kecerdasan yang mengetahui
seluk beluk tumbuhan dengan sangat lengkap. Dengan kata lain, kekuasaan
yang menciptakan mitokondria adalah Allah. “ ilmu Tuhanku meliputi
segala sesuatu”. “Tidaklah kamu dapat mengambil pelajaran?”
(QS Al-An’am,6:80) ayat lain menekankan kebenaran yang sama dengan
penegasan berikut :
“Ingatlah, sesungguhnya Dia Maha Meliputi segala sesuatu.”
E-MODUL BIOLOGI TERINTEGRASI NILAI-NILAI AL-QUR’AN MATERI SEL 50