Page 11 - C:\Users\ASUS\Documents\Flip PDF Professional\publis percobaan\
P. 11

Tema 1 Subtema 3







                 3. Paragraf Deskriptif

                         Pada  paragraf  deskriptif,  pokok  pikiran  terletak  secara  menyebar.

                    Setiap  kalimat  penjelas  atau  pendukung  memiliki  pokok  pikiran  secara

                    tersirat.

                 4. Paragraf Campuran

                         Pada paragraf campuran, pokok pikiran terletak pada bagian awal dan

                    akhir paragraf.



                 Perhatikan paragraf berikut ini!


                       “Dini anak yang rajin. Setiap bangun tidur, dia selalu membantu ibunya.
                 Membersihkan  tempat  tidur,  menyapu  halaman,  dan  mencuci  piringtidak

                 pernah ditinggalkannya tiap pagi. Di sekolah Dia selalu mendapat peringkat
                 satu.  Setiap  ada  teman  yang  kesulitan  mengerjakan  tugas,  dia  selalu

                 membantunya.”

                       Pokok pikiran pada paragraf diatas adalah: “ Dini anak yang rajin” dan

                 terletak pada bagian awal paragraf, sedangkan kalimat-kalimat yang lainnya
                 adalah kalimat penjelas karena hanya menjelaskan pokok pikirannya saja.




                 Kamu  sudah  mempelajari  mengenai  paragraf.  Selanjutnya

                 perhatikanlah gambar di bawah ini!

















                                                    Gambar1. Gerabah
                            (Sumber: https://www.google.com/search?q=gambar+kerajinan+gerabah)










                                                                                          Pembelajaran 1
   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16