Page 3 - Novia Juniati Flipbook
P. 3

Komponen




                     Inti














             Tujuan Pembelajaran:

             Peserta didik mampu mengidentifikasi fungsi sosial,

             struktur teks, dan unsur kebahasaan teks multimodal

             yang melibatkan tindakan menanyakan waktu dalam

             lingkungan keluarga dan kelas




             Asesmen:

             Penilaian individu

             Penilaian kelompok



             Pemahaman Bermakna:

             Siswa mengetahui ungkapan-ungkapan sehari-hari

             secara informal terkait tindakan menanyakan waktu




             Pertanyaan Pemantik:

                1. Bagaimana cara kamu menanyakan wkatu?

               2.  Pernahkah  kamu  menanyakan  waktu  kepada

                   orang lain?

               3.  Bagaimana cara kamu menyebutkan waktu?
   1   2   3   4   5   6   7   8