Page 111 - SMAPGuide_Langkah Awal
P. 111

● Check (Pemeriksaan)




                            Organisasi                    harus               secara                rutin


                            memeriksa                         dan               mengevaluasi



                            efektivitas SMAP.



                            Ini bisa dilakukan melalui audit internal,



                            monitoring                   kinerja,             dan           evaluasi


                            kepatuhan                 terhadap               kebijakan               dan


                            prosedur yang telah ditetapkan.




                      ● Act (Tindakan Perbaikan)




                            Berdasarkan                        hasil              pemeriksaan,


                            organisasi harus melakukan tindakan



                            perbaikan                 yang             diperlukan                 untuk


                            meningkatkan efektivitas SMAP.




                            Ini      bisa        mencakup revisi kebijakan,


                            peningkatan                            pelatihan,                       atau


                            penyesuaian kontrol keuangan.








                                                                                                 Hal 111
   106   107   108   109   110   111   112   113   114   115   116