Page 91 - SMAPGuide_Langkah Awal
P. 91
terhadap penyuapan, sekaligus memahami
pentingnya melaporkan pelanggaran.
5. Mekanisme Pelaporan dan Pengawasan
✔ Apakah telah tersedia saluran pelaporan
yang aman dan dapat diakses oleh seluruh
karyawan untuk melaporkan dugaan
penyuapan?
✔ Apakah ada mekanisme pengawasan
internal yang efektif untuk memonitor
kepatuhan terhadap kebijakan
anti-penyuapan?
✔ Apakah setiap laporan atau pelanggaran
ditindaklanjuti dengan investigasi yang
menyeluruh?
Mengapa ini penting?
Sistem pelaporan yang aman adalah elemen
penting dalam mencegah penyuapan.
Hal 91