Page 4 - Slide 1
P. 4
Banyak sekali benda yang ada di sekitarmu berbentuk
bangun ruang. Bagaimana bentuk bangun ruang itu?
Siapa yang tahu contoh benda yang berbentuk bangun
ruang? Bangun ruang adalah bangun yang memiliki
ukuran panjang, lebar, dan tinggi. Bangun ruang
disebut juga bangun tiga dimensi, karena bangun
ruang terdiri atas p, l, dan t.
Aneka bangun yang termasuk bangun ruang di
antaranya balok, kubus, tabung, prisma, dan limas.
Tetapi pada buku ini, kamu hanya membahas tentang
volume kubus, balok, tabung, dan bola.
Untuk memulai pembelajaran ini, tontonlah video
berikut agar kamu dapat memahami dan mengenal
tentang Bangun Ruang.
t e n t a n g B a n g u n R u a n g .
1