Page 2 - MODUL AJAR MANAJEMEN...
P. 2

KATA PENGANTAR




                               Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang MAha Esa, karena
                        atas rahmat dan karunia-Nya sehingga penyusunan Modul Ajar dengan judul

                        “Modul Pembelajaran Manajemen Penjas” ini dapat diselesaikan dengan baik.

                        Modul  ini  disusun  untuk  menambah  bahan  bacaan  mahasiswa  dalam
                        mengikuti perkuliahan Manajemen Pendidikan Jasmani.


                               Modul  ini  berisikan  tentang  uraian  materi  manajemen  penjas,  filosofi

                        pembelajaran  penjas,  kepemimpinan  dan  etika  dalam  profesi  guru  PJOK,
                        manajemen  pembelajaran  dan  pengembangan  model  pembelajaran  digital,

                        manajemen  dan  ruang  lingkup  pembelajaran  PJOK  berbasis  UU  SKN,
                        marketing  dan  pengembangan  pembelajaran  PJOK,  pengembangan  media

                        dan teknologi dalam pendekatan saintifik dan pengelolaan kelas berbasis Tri

                        Hita Karana yang dapat digunakan dalam memandu kegiatan belajar mengajar
                        pada saat perkuliahan.


                               Penyusunan modul ajar ini tidak lepas dari dukungan berbagai pihak

                        yang memberikan arahan, masukan, dan motivasi. Oleh karena itu, dengan
                        penuh rasa hormat kami menyampaikan terima kasih akepada semua pihak

                        yang telah berkontribusi. Kami menyadari bahwa masih banyak kekurangan
                        dalam  penyusunan  modul  ajar  ini.  Oleh  karena  itu,  kami  sangat  terbuka

                        terhadap segala masukan, kritik dan saran yang membangun  dari berbagai

                        pihak guna penyempurnaan modul ajar ini.

                                                                          Denpasar, 23 Desember 2024





                                                                                                Penyusun







                                                                                                         ii
   1   2   3   4   5   6   7