Page 23 - E-MODUL SPLDV KELAS VIII
P. 23

Metode  penyelesaian  yang  menggabungkan  metode  substitusi  dan




        eliminasi. Hal pertama yang dilakukan adalah mencari salah satu nilai



        variabel  menggunakan  metode  eliminasi.  Setelah  memperoleh  nilai



        variabelnya, lakukan substitusi nilai variabel tersebut terhadap salah satu



        persamaan sehingga nilai variabel yang lainnya akan diketahui.



        Langkah-langkah  untuk  menyelesaikan  persamaan  linear  dua  variabel




        dengan metode campuran diantaranya:



        1. Koefisien salah satu variabel dari kedua persamaan disamakan,



        2. Variabel tersebut kemudian dihilangkan melalui operasi penjumlahan



           atau pengurangan,



        3. Untuk  mendapatkan  nilai  variabelnya,  maka  persamaan  harus



           diselesaikan lebih dulu,




        4. Nilai  variabel  pada  langkah  3  disubstitusikan  ke  dalam  salah  satu



           persamaan guna memperoleh nilai variabel yang lainnya.
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28