Page 48 - E-MODUL PENDEKATAN SCIENCE ENVIRONMENT TECNOLOGY AND SOCIETY MATERI LARUTAN PENYANGGA
P. 48

2. Prinsip kerja pembuatan larutan penyangga asam melalui reaksi




                  Penting  kalian  catat  larutan  penyangga  asam  merupakan  campuran
                  dari asam lemah dengan basa konjugasinya, sehingga ketika suatu
                  reaksi  menghasilkan  penyangga  asam  maka  diakhir  reaksi  harus

                  tersisa asam lemah dengan basa konjugasinya.


                  Misalkan direaksikan CH COOH sebanyak 2 mol dengan NaOH sebanyak
                                              3
                  1 mol

                                    CH  COOH + NaOH  → CH  COONa + H  O
                                       3
                                                                  3
                                                                                 2
                                      Asam lemah   Basa Kuat    Basa konjugasi   Air


                   Mula-mula             2 mol        1 mol          -             -
                   Bereaksi              -1 mol      -1 mol       +1 mol        +1 mol


                   Sisa                   1 mol       0 mol        1 mol         1 mol




                               Tersisa asam lemah dan basa konjugasinya sehingga
                                       merupakan larutan penyangga asam


                                     Syarat penyangga asam, pada sisa reaksi terdapat sisa
                                           asam lemah dan basa kuat habis bereaksi

                  Bagaimana menentukan pH penyangga asam yang terbentuk dari asam
                  lemah dan basa kuat tersebut?

                  Penentuan  pH  penyangga  asam  dari  hasil  reaksi  sama  seperti
                  penentuan pH penyangga asam tanpa reaksi hanya saja perbedaannya
                  kita mengggunakan mol asam lemah dan basa konjugasinya setelah
                  reaksi.  Dimana  pH  suatu  buffer  asam  dapat  ditentukan  dengan
                  persamaan Henderson - Hasselbalch.













                                                                                                               35
   43   44   45   46   47   48   49   50   51   52   53