Page 5 - Azas Le Chatelier
P. 5

Pengaruh Suhu






                                                                                                                       -1
                                                                              A + 2B ⇌ C + D  △H =-250 kJ mol





                                                                                   Persamaan diatas menunjukkan ketika
                                                                                   1 mol zat A bereaksi dengan 2 mol zat
                                                                                   B dengan menghasilkan panas sebesar
                                                                                   250 kJ.  Maka reaksi kebalikannya akan
                                                                                   membutuhkan panas sebesar 250 kJ



          maka ketika dinaikkan suhu, kesetimbangan bergerak kearah reaksi yang endoterm, yaitu pembentukkan A

          dan B. Sebaliknya jika suhu diturunkan, akan bergerak ke arah reaksi yang eksoterm yaitu pembentukan C
          dan D
   1   2   3   4   5   6   7