Page 37 - Salinan dari modul revisi
P. 37
KEJAYAAN PERDAGANGAN INTERNASIONAL KESULTANAN BANTEN ABAD XVI-XVII
Tentang Penulis
BIODATA PENULIS
Penulis bernama lengkap Sarah
Aisyah Salsabilah. Lahir di Jakarta
pada 12 Oktober 2001. Penulis
merupakan anak kedua dari tiga
bersaudara dari pasangan Bapak
Budi Riwayat dan Ibu Hindarti
Ratna Ningsih. Penulis memiliki
hobi membaca dan mengamati
peristiwa sejarah.
Adapun riwayat pendidikan Penulis yaitu, SD Negeri 2
Bumiarjo OKI (2007-2013), SMP Negeri 3 Lempuing OKI
(2013-2017), SMA Negeri 2 Krakatau Steel Cilegon
(2017-2019). Saat ini penulis sedang menempuh
pendidikan Strata 1 (sarjana) pada program studi
Pendidikan Sejarah angkatan 2019 di Universitas Sultan
Ageng Tirtayasa. Penulis dapat dihubungi melalui akun
Instagram dengan nama akun @sarahais__ atau melalui
E-Mail sarahsatu13@gmail,com.
33