Page 48 - Booklet Konser Sadanawa (Aku dan Dunia)
P. 48
NAWASENA
Karya: Sheila Widya Rachmallia
[Verse 1] [Verse 3]
Ruang luas terbentang di atas Segala rasa lelah kuutarakan
bumi Biarkan ia menjadi seni
Menyimpan baskara nan abirupa Dalam memberikan peran
Sungguh indah untuk dipandangi padaku
Layaknya kita memandang Bersama syair sederhana ini
nawasena
[Chorus]
[Verse 2] Di tengah gelapnya gazebo
Baskara tenggelam di cakrawala Di balik ramainya Jogja
Kicau burung membuatku Impianku tergambar di bintang
tersadar Yang bertaburan di mataku
Angin bertiup membawaku
berlari [Bridge]
Berlari membawa impian Rasa lelah namun t’rus
bergerak
[Pre-Chorus] Ada impian dan hasrat yang kan
Singkat cerita di sebuah tempat tercapai
Menyimpan harapan yang ku
inginkan [Chorus]
Di tengah gelapnya gazebo
[Chorus] Di balik ramainya Jogja
Di tengah gelapnya gazebo Impianku tergambar di bintang
Di balik ramainya Jogja Yang bertaburan di mataku
Impianku tergambar di bintang
Yang bertaburan di mataku MENU 9B