Page 9 - e modul karburator
P. 9
Gambar 4. Main jet dan cara kerjanya.
e. Slow Jet.
Saluran ini berfungsi untuk menyuplai bahan bakar ke dalam silinder engine
pada saat engine dalam kondisi putaran Iangsam. Pada kondisi ini piston valve
dalam keadaan menutup rapat.
f. Piston Valve Screw.
Sekrup mi berfungsi untuk mengatur besar kecilnya posisi piston valve
gas) pada saat engine putaran langsam.
9

