Page 13 - BAHAN AJAR OK_REVISI
P. 13
Bagaimana jika tanaman tumbuh di
lingkungan yang berbeda?
Tanaman akan melakukan penyesuaian diri (adaptasi) dengan
lingkungan tempat tinggal barunya. Contohnya seperti tanaman yang
tumbuh di tanah tapi di letakkan di atas tanaman lainnya, maka
tanaman akan membentuk akarnya menjadi akar udara. Akar ini akan
mengumpulkan uap air dari udara dan garam mineral dari permukaan
tempat mereka tumbuh.
Agar lebih paham tentang akar, yuk kita lakukan eksperimen
sederhana dengan klik eksperimen dan lakukan kegiatannya
EKSPERIMEN
Alat dan bahan:
a. Kapas wajah 4 lembar.
b. Kecambah 4 buah.
c. Pewarna Makanan 3 warna.
d. Air secukupnya.
13