Page 84 - BAHAN AJAR OK_REVISI
P. 84
DAPAT DIPANTULKAN Hati-hati dalam menggunakan
benda tajam!!
Yuk membuat periskop sederhana..
Alat dan bahan: 2 buah kotak pasta gigi, pisau cutter, penggaris, ensil,
dua buah cermin, dan lem.
Langkah kerja ikuti petunjuk gambar berikut ini!
A : Pengamat
B: yang diamati
Semakin banyak
kardusnya, semakin
tinggi, dan semakin luas
jangkauan yang dapat
dilihat.
84