Page 33 - BAHAN AJAR OK_REVISI OK FIX
P. 33
Yang perlu ayah lakukan agar tanaman air tumbuh subur
adalah …
a. Memberi tambahan oksigen
b. Memberi pupuk untuk tanaman
c. Memberi tambahan karbon dioksida
d. Menambahkan tanah di dasar aquarium
3. Tanaman lidah buaya merupakan tanaman iklim tropis.
Tanaman ini dapat bertahan dalam keadaan kering. Daunnya
yang berbentuk lembaran dengan duri tipis di pinggirnya.
Tanaman ini banyak dimanfaatkan sebagai obat sehingga
sering disebut sebagai tanaman herbal. Namun begitu,
tanaman ini tidak dapat digunakan bagi sebagian orang
dengan masalah usus. Pernyataan yang tepat untuk bacaan
diatas adalah …
a. Semua orang dapat menggunakan tanaman lidah buaya
sebagai obat
b. Tanaman lidah buaya dapat bertahan pada cuaca panas
c. Duri merupakan daun dari tanaman lidah buaya
d. Daun lidah buaya berbentuk duri yan tipis
4. Tumbuhan merupakan makhluk hidup yang memerlukan
asupan makanan seperti manusia. Fotosintesis merupakan
bagian dari proses memasak makanannya sendiri yang
dilakukan oleh tumbuhan. Proses ini memerlukan bahan
seperti sinar matahari, air, CO2, dan zat hijau daun. Yang
terjadi jika salah satu dari bahan fotosintesis tidak ada adalah
…
a. Tanaman mati
b. Tanaman lambat tumbuh
c. Tanaman tetap hidup
d. Tanaman cepat tumbuh
5. Bunga menghasilkan nektar. Nektar ini merupakan makanan
lebah. Lebah akan berpindah dari satu bunga ke bunga lain
untuk menemukan nektar. Kegiatan yang dilakukan lebah ini
33