Page 48 - Buku Saku_2
P. 48
Keterbatasan Gawai Murid
Keterbatasan Gawai merupakan fitur yang disediakan oleh GREDU untuk
memberikan tanda khusus kepada siswa yang tidak dapat mengakses GREDU
Student karena memiliki keterbatasan gawai. Melalui tanda tsb, guru dapat
mengetahui siswa yang memiliki keterbatasan gawai dan memilih metode
penilian yang berbeda melalui GREDU Teacher.
Pada halaman Ubah Murid, Anda dapat mengajukan kepada kepala sekolah dan
mengubah status keterbatasan gawai murid
1. Klik tombol Drop Down gawai yang tidak
dimiliki dan pilih gawai
2. Upload bukti berupa file pdf atau gambar
yang mendukung bahwa murid tidak
memiliki gawai
3. Klik tombol Kirim Bukti
Tinjau Keterbatasan Gawai
Fitur Tinjau Keterbatasan Gawai merupakan fitur yang hanya dapat diakses oleh
akun yang berperan sebagai kepala sekolah. Fitur ini berfungsi untuk meninjau
kembali pengajuan murid yang memiliki keterbatasan gawai.
1. Klik tombol Tinjau Keterbatasan Gawai
Setelah klik tombol tersebut, Anda dapat melihat daftar murid
yang diajukan keterbatasan gawai. Kepala sekolah perlu
memberikan konfirmasi pengajuan keterbatasan murid
2. Klik tombol titik tiga, lalu klik tolak atau terima pengajuan gawai.
GREDU School Management System

