Page 2 - 0027.uminurazizah.flipbook
P. 2

Permasalahan lingkungan



                  mengancam kehidupan











                    Manusia selalu bergantung dengan sumber

               daya alam yang ada di Bumi. Bumi menyediakan

                    makanan dan bahan lain untuk kebutuhan

                manusia sehingga bisa bertahan hidup. Sumber

                  daya alam yang disediakan Bumi meliputi air,

               udara, tanah, tumbuhan, hewan, sinar matahari,

                                       dan masih banyak lagi
   1   2   3   4   5   6   7