Page 2 - Modul Ajar Berdiferensiasi Bilangan_Baru
P. 2

MODUL AJAR KURIKULUM MERDEKA
                                   MATEMATIKA FASE D KELAS VII


            A. IDENTITAS MODUL
               Penulis                 :  Novia Wiwi Susanti, S.Pd
               Instansi                :   SMP N 43 Sijunjung

               Tahun Penyusunan        :   Tahun 2024
               Jenjang Sekolah         :   SMP
               Mata Pelajaran          :  Matematika

               Fase / Kelas            :  D/ VII

               Topik                   :  Bilangan Bulat

               Materi                  :   Bilangan positif dan negatif
               Elemen                  :   a) Bilangan
               Capaian Pembelajaran  :    Peserta didik dapat membaca, menulis, dan
                                          membandingkan bilangan bulat, bilangan rasional dan
                                          irasional, bilangan desimal, bilangan berpangkat bulat
                                          dan akar, bilangan dalam notasi  ilmiah

               Alokasi Waktu           :   2 JP (1 Pertemuan 1)

            B.  KOMPETENSI AWAL
                 Peserta didik mampu memahami bilangan yang termasuk bilangan positif dan negatif.
               
            C.  PROFIL PELAJAR PANCASILA

                   Kreatif
                   Bernalar Kritis
                   Gotong royong
            D.  SARANA DAN PRASARANA
                   Laptop
                   Proyektor
                   Printer
                   Ruang kelas
                   Model bangun ruang
            E.  TARGET PESERTA DIDIK

                 Peserta  didik  reguler/tipikal:  umum,  tidak  ada  kesulitan  dalam  mencerna  dan
                  memahami materi ajar.
                 Peserta  didik  yang  mengalami  kesulitan  dalam  mencerna  dan  memahami  materi
                  pembelajaran.
                 Peserta  didik  dengan  pencapaian  tinggi:  mencerna  dan  memahami  dengan  cepat,
                  mampu  mencapai  keterampilan  berfikir  keras  tinggi  (HOTS),  dan  memiliki
                  keterampilan memimpin
               
            F.  MODEL PEMBELAJARAN

                 Model Problem Based Learning.
   1   2   3   4   5   6   7