Page 5 - E-Modul Berorientasi Pembelajaran Berdiferensiasi Konten Mata Pelajaran Pendidikan Pancasila Pada Kelas X
P. 5
BAB MENGIDENTIFIKASI IDENTITAS
I INDIVIDU DAN KELOMPOK
Peta Konsep
MENGIDENTIFIKASI IDENTITAS
INDIVIDU DAN KELOMPOK
C. Identitas Kelompok
A. Pengertian Identitas
D. Pancasila sebagai
B. Identitas Individu Identitas Bangsa Indonesia
Bab satu ini akan membahas mengenai apakah yang dimaksud
dengan identitas baik itu identitas individu maupun kelompok,
selain itu juga membahas mengenai Pancasila sebagai Identitas
Bangsa Indonesia dengan tujuan peserta didik sebagai objek
penjelasan mengenai materi tersebut, Adapun capaian
pembelajaran pada bab satu ini sebagai berikut :
1