Page 12 - E-MODUL INTERAKTIF ASAM-BASA BERBASIS PBL FLIP
        P. 12
     Mengembangkan  dan  Menyajikan
                 Hasil Karya
               1. Setiap kelompok diberikan kesempatan untuk menyajikan hasil
                  diskusi kelompoknya.
               2. Bagi  kelompok  yang  sedang  tidak  presentasi,  berikanlah
                  tanggapan  berupa  pertanyaan  atau  komentar  mengenai  hasil
                  diskusi dari kelompok yang sedang tampil.
               3. Bagi  kelompok  yang  maju,  catatlah  tanggapan  dari  kelompok
                  lain di Tabel 1.2 untuk ditanggapi.
                                      Tabel 1.2. Tanggapan Kelompok
                     Kelompok                               Tanggapan Kelompok
                                                                                                               4
              Konsep Asam Basa





