Page 14 - Alabas Vintage Theme Magazine
P. 14

13







                 ACHIEVEMENT
                       Masuk  dalam  Forbes  30  Under  30  Asia
                       pada bulan April 2021.
                       Masuk dalam Fortune Indonesia 40 Under
                       40 pada bulan Februari 2023.
                       IKAPI  Awards  2020  untuk  kategori
                       "Rookie  of  The  Years"  -  Mantappu  Jiwa
                       (Indonesia  International  Book  Fair  2020)
                       [18]
                       Juara  1  Olimpiade  National  Industrial
                       Engineering ITS tahun 2016
                       Juara  1  Olimpiade  Matematika  Vektor
                       Nasional Universitas Negeri Malang 2015.
                       Juara  2  Regional  olimpiade  farmasi
                       nasional UNAIR 2015,
                       Juara 3 Olimpiade matematika 2014
                       Pemenang 14th Japanese Speech Content,
                       Suginami Association







                                                                BACKGROUND

                                                                    Jerome  memulai  kanal  YouTube  bernama
                                                            Nihongo  Mantappu  pada  bulan  Desember  2017
                                                            bersama temannya asal Manado, Kevin Sendouw.
                                                            Pada  awalnya,  Jerome  dan  Kevin  membagikan
                                                            konten  video  yang  membahas  pelajaran  bahasa
                                                            Jepang. Kevin akhirnya memutuskan keluar dari
                                                            Nihongo  Mantappu  pada  tahun  berikutnya  dan
                                                            digantikan   dengan   Waseda   Boys   yang              JEROME POLIN
                                                            beranggotakan  Ryoma  Otsuka,  Tomohiro
                                                            Yamashita  dan  Yusuke  Sakazaki.  Kanal  ini
                                                            mendapatkan Silver Play Button pada tahun 2018,
                                                            Gold Play Button pada tahun 2019 dan Diamond
                                                            Play  Button  pada  tanggal  4  Januari  2023.  Selain
                                                            mengembangkan  kanal  YouTube,  pada  bulan
                                                            April 2021

















       BY SN2G2
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19