Page 26 - e Modul IPAS Kelas 4
P. 26

e.    Alat Musik Daerah
                        Alat  musik  daerah  adalah  alat  musik  yang  secara  turun-temurun


                  dilestarikan dan dikembangkan di suatu daerah.  Alat musik biasanya digunakan

                  untuk mengiringi lagu atau seni pertunjukan.  Contoh alat musik daerah, yaitu

                  gamelan  Jawa,  gamelan  dan  gong  Bali, angklung, Saluang  dari  Sumatera

                  Barat, aramba  dari  Sumatera  Utara, kolintang  dari  Sulawesi  Utara,  angklung

                  berasal dari Jawa Barat, gerdek dari Kalimantan, dan bende dari Lampung.



                         AYO MENYIMAK

                  Simaklah  video  di  bawah  ini  dengan  seksama  guna  menambah  pengetahuan

                  tentang Alat Musik di berbagai provinsi di Indonesia.















                  f.    Seni Pertunjukan

                        Seni  pertunjukan  adalah  karya

                  seni  yang  menggabungkan  elemen-

                  elemen      kesenian      lain    seperti

                  musik, tari, film, drama  yang  dalam

                  pergelarannya melibatkan pelaku atau

                  artis dengan berbagai tema.  Berikut
                                                                   2.5 Lenong (Sumber: majalahsunday.com)
                  beberapa contoh seni pertunjukan dari berbagai daerah:

                       Lenong adalah teater tradisional asal Jakarta.








                       21      E-MODUL IPAS KELAS IV
   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31