Page 59 - Modul Elektronik Sistem Ekskresi Manusia
P. 59
GLOSARIUM
Alveolus : salah satu kantong udara yang berujung Lengkung Henle : putaran mirip tusuk konde,
buntu, menyusun permukaan pertukaran gas pada dengan kaki yang turun naik, pada tubulus renal
paru-paru ginjal vertebrata, berfungsi dalam reabsorbsi air
dan garam
Anuria : kondisi dengan ekskresi urin yang kurang
dari 200 ml dalam 24 jam Nefron : satuan ekskretoris tubuler pada ginjal
vertebrata
Augmentasi : proses penyerapan kembali filtrat
glomerulus yang masih dapat digunakan oleh tu- Pelvis : bagian ureter pada ginjal berbentuk sep-
buh erti corong
Bronkus : kapiler jalan udara pada sistem perna- Pneumonia : infeksi saluran pernapasan akut pada
pasan, membawa udara ke paru-paru bagian saluran bawah
Bronkiolus : cabang bronkus dan memiliki dinding Pulmonary Fibrosis : kondisi adanya penumpu-
lebih tipis, pada bagian ujung memiliki banyak ge- kan jaringan parut pada paru-paru
lembung kecil yang bernama alveolus
Reabsorbsi : proses penyerapan kembali hasil urin
Empedu : cairan berwarna hijau kekuningan kare- primer yang telah diproses di badan malphigi
na mengandung pigmen bilirubin, biliverdin dan
urobilin yang diekskresikan oleh hepatosit hati Tubulus : bagian ginjal pada bagian malphigi, ter-
dapat tubulus kontortus proksimal dan distal
Filtrasi : proses penyaringan darah dari glomeru-
lus menuju kapsula Bowman Tubulus Kontortus Proksimal : tempat reabsorb-
si urin primer dan terletak pada bagian nefron
Glikosuria : keadaan dimana adanya glukosa di
dalam urin Tubulus Kontortus Distal : bagian nefron yang
merupakan saluran berkelok
Glomerulus : bagian ginjal untuk penyaringan dan
pembuangan cairan elektrolit berlebih serta zat Tuberkolosis : infeksi menular disebabkan bakteri
sisa dari aliran darah Mycobacterium tuberculosis
Hemokromatosis : kelainan absorbsi zat besi den- Vitiligo : kelainan pada kulit dan mukosa akibat
gan kadar besi banyak terdapat di dalam sel hepar, kerusakan selektif pada melanosit
pankreas, miokardium dan organ lain
55

