Page 82 - E-modul AP_Neat
P. 82

Secara umum struktur perulangan for pada python adalah
          seperti ini:




                       for <variable> in <iterable>:
                         <perintah>




          Keterangan:
              <variable>:  penampung  elemen  iterable  pada  setiap
              iterasi
              <iterable>:  nilai  yang  menjadi  subjek  iterasi  /
              perulangan
              <perintah>: sebuah atau beberapa perintah yang akan
              dijalankan





                 Untuk  lebih  jelas  mengenai
               perulangan for, silahkan melihat
               video berikut:











        E-modul Informatika Elemen Algoritma dan Pemrograman
   77   78   79   80   81   82   83   84   85   86   87