Page 24 - Buku Murid Bahasa Indonesia - Bahasa Indonesia_ Keluargaku Unik Buku Murid untuk SD Kelas II Bab 5 - Fase A
P. 24
Asyik!
Bab 5 sudah selesai.
Apa saja yang sudah kalian pelajari?
Salinlah tabel berikut di buku kalian.
Kemudian isi dengan tanda centang, ya.
Tentang Bab 5 “Berteman Masih Perlu
Sudah Bisa
dalam Keragaman” Belajar Lagi
Saya tahu cara menyikapi
perbedaan dengan teman.
Saya bisa menjelaskan fungsi
tanda koma.
Saya bisa melengkapi tanda
koma dalam kalimat.
Saya bisa menyampaikan
pendapat tentang ilustrasi
cerita.
Bab 5 | Berteman dalam Keragaman 115

