Page 2 - BIOTEKNOLOGI Kelas 9
P. 2
Indikator dan Tujuan Pembelajaran
Kompetensi Dasar Indikator
3.7 Menerapkan konsep 3.7.1 Menjelaskan pengertian
bioteknologi dan perannya bioteknologi dan perkembangan
dalam kehidupan manusia bioteknologi
4.7 Membuat salah satu 4.7.1Menjelaskan Penerapan
produk bioteknologi bioteknologi
konvensional yang ada
dilingkungan sekitar
Ranah Kognitif Ranah Afektif
1. Melalui materi yang telah 1. Melalui tugas kelompok
diberikan siswa mampu siswa dapat mengetahui
mengetahui pengertian macam-macam produk dari
bioteknologi bioteknologi
2. Melalui materi dan video 2. Melalui tugas kelompok
yang telah diberikan siswa mampu membuat
siswa mampu mengetahui produk dari bioteknologi
peran mikroorganisme
dalam bioteknologi Ranah Psikomotorik
3. Melalui materi dan video 1. Melalui percobaan
yang telah diberikan siswa sederhana siswa dapat
mampu mengetahui memahami dan mengenal
penerapan dan produk bioteknologi dan
pengembangan mampu membuatnya dalam
bioteknologi kehidupan sehari-hari
pn

