Page 16 - Tentara Semut Api_RA Nurul Falah
P. 16

Fakta Menarik Semut Api





               Semut adalah serangga yang hidup dalam koloni yang


           sangat besar, jumlahnya mencapai ribuan hingga jutaan.


                Serangga yang sangat suka bekerja sama dan setia

                 kawan. Semut  api adalah serangga pemangsa yang


                      memiliki peran penting dalam lingkungan yaitu

             membantu mengendalikan populasi serangga lain yang


               dianggap hama, seperti kutu dan ngengat. Selain itu,


              semut api juga membantu dalam proses penyerbukan

                                     tumbuhan dan kesuburan tanah.
   11   12   13   14   15   16   17   18