Page 7 - E-BIOMAGZ MATERI JARINGAN HEWAN KELAS XI SMA
P. 7

KOMPETENSI DASAR



                                 DAN TUJUAN PEMBELAJARAN









                                                    KOMPETENSI
                                                    KOMPETENSI


                                                                DASAR
                                                                DASAR








                3.4  Menganalisis keterkaitan antara struktur sel pada jaringan hewan


                dengan fungsi organ pada hewan


               4.4  Menyajikan  data  hasil  pengamatan  struktur  jaringan  dan  organ


               pada hewan






                                                         Tujuan Pembelajaran
                                                         Tujuan Pembelajaran



                  1. Mengidentifikasi  jenis-jenis  jaringan  pada  hewan  setelah  mengamati  video

                     pembelajaran 1 pada rubrik “Ilmiah” E-Biomagz dengan tepat.

                  2. Menganalisis berbagai struktur dan fungsi jaringan epitel setelah mempelajari materi

                     pada rubrik “Highlight” E-Biomagz dengan benar.

                  3. Membandingkan  jaringan  otot  polos,  otot  lurik,  dan  otot  jantung  dengan  benar

                     setelah mempelajari materi pada rubrik “Technosciences” E-Biomagz dengan benar.

                  4. Menganalisis struktur dan fungsi jaringan ikat di dalam tubuh dengan benar setelah

                     mempelajari materi pada rubrik “Lensa sains” E-Biomagz dengan benar.
    07
                  5. Menganalisis  struktur  dan  fungsi  jaringan  saraf  setelah  mempelajari  materi  pada

                     rubrik “Temuan” E-Biomagz dengan benar

                  6. Menganalisis  keterkaitan  antara  struktur  sel  dan  jaringan  hewan  dengan  fungsi
      E-BIOMAGZ   7. organ pada hewan dengan benar dengan tepat



                     Menyajikan  data  hasil  pengamatan  sesuai  format  yang  disediakan  tentang  struktur

                     jaringan dan organ pada hewan dengan benar
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12