Page 15 - HITAM PUTIH PAKAIAN ADAT SUKU BADUY VERSI1
P. 15

Selain  memiliki  perbedaan,  suku  Baduy  Luar  dan  Baduy  Dalam  juga  memiliki
      persamaan. Persamaannya yaitu kaum laki-laki kedua suku selalu membawa
      golok kemanapun mereka pergi. Jika mereka akan ke hutan maka mereka
      membawa golok Gagablog namun jika mereka akan pergi ke tempat lain,
      mereka akan membawa golok Pamor atau golok Sulangkar. Bagi orang suku
      Baduy golok sudah seperti pakaian yang selalu ada bersama mereka.










                                        golok Pamor







                                                                                           golok
                                                                                         gagablog











        golok
     sulangkar




                              Golok yang digunakan oleh Suku Baduy Dalam disebut
                              Gobang. Kesamaan lainnya adalah, suku Baduy tidak memakai
                              alas kaki, meskipun mereka berjalan sangat jauh. Hal ini juga
                              merupakan perintah dari leluhur mereka yang harus dipatuhi.



                                                        12
   10   11   12   13   14   15   16   17   18