Page 16 - BARU
P. 16

a.  Mencantumkan  nama  bahan,  banyak  nya  bahan  yang
                               dibutuhkan, harga satuan, jumlah dan total dari harga bahan

                               yang dibutuhkan.

                           b.  Nama  bahan  disesuaikan  dengan  jenis  bahan  apa  yang
                               digunakan  misalnya  bahan  pokok,  bahan  pembantuatau

                               bahan tambahan.
                           c.  Dalam mencantumkan jumlah harga yang disesuaikan dengan

                               jumlah barang yang digunakan.
                           d.  Semua  bahan  harus  tercatat  agar  perhitungan  biaya  dapat

                               lebih tepat.


                                                Tabel 2 Rancangan Harga

                                No   Bahan             Jumlah   Harga Satuan  Jumlah

                                1    Kain Roberto   1 M            Rp 35.000       Rp 35.000

                                2    Benang Jahit  1 buah           Rp 3.000        RP 3.000

                                3    Viselin           0,5 m        Rp 6.000        Rp 2.000

                                4    Straplek          0,5 m       Rp 22.000       Rp 11.000

                                5    Obras             -           Rp 10.000       Rp 10.000

                                6    Kain Vuring       1 m         Rp 19.000       Rp 19.000

                                                       TOTAL                       Rp 80.000




























                        10 | P E M B U A T A N   P O L A   B U S T I E R   U N T U K   S M K
   11   12   13   14   15   16