Page 56 - modul termokimia kelas 11 SMA
        P. 56
     46    Modul Kimia kelas XI SMA/MA
               dapat  ditentukan kalor reaksinya secara eskperimen
               e. Sangat berguna  bagi setiap atom-atom yang ada di alam semesta
               10. Bunyi hukum hess mengatakan kalor yang dibebaskan atau
               diperlukan  pada suatu reaksi tidak bergantung pada jalannya reaksi,tetapi
               (……..)
               Jawaban yang tepat  untuk melengkapi pernyataan diatas adalah….
               a. Hanya bergantung pada keadaan  awal dan akhir reaksi
               b. Hanya bergantung pada keadaan  awal saja
               c. Hanya bergantung pada keadaan  normal saat reaksi berlangsung
               d. Hanya bergantung pada saat reaksi berlangsung lama
               e. Hanya bergantung pada saat reaksi berlangsung cepat
               Kunci Jawaban
                1.  E
                2.  C
                3.  A
                4.  A
                5.  E
                6.  D
                7.  B
                8.  C
                9.  D
               10. A
                                                                    Termokimia Kelas XI    46





