Page 36 - Modul Etnosains (4)_Neat
P. 36
Bio-Present
Dari percobaan yang telah dilkukan buatlah kesimpulan dan jawab
pertenyaan di bawah ini !!
1. Apakah ada perbedaan yang signifikan antara hasil pengukuran dengan
standar kualitas air yang berlaku?
2. Bagaimana perbedaan hasil pengukuran air di Sendang Sono dan air di
sekitar kalian ? Mengapa hal tersebut dapat terjadi ?
3. Apakah ada tanda-tanda pencemaran seperti limbah industri atau sampah
di Sendang Sono dan air di sekitar tempat tinggal kalian?
4. Bagaimana kualitas air di tempat tersebut mempengaruhi lingkungan dan
masyarakat sekitarnya?
5. Apakah terdapat pengaruh etnosains Tradisi Rebo Wekasan terhadap
kualitas air di Sendang Sono ?
6. Apa yang akan terjadi jika Tradisi Rebo Wekasan tidak dilestarikan ?
7. Bagaimana dampak aktivitas manusia terhadap kualitas air di tempat
tersebut?
8. Bagaimana suatu perubahan lingkungan dapat mempengaruhi ekosistem?
9. Analisislah dampak yang terjadi apabila terjadi pencemaran air di kedua
tempat tersebut?
10. Apa yang dapat kita pelajari dari tradisi Rebo Wekasan tentang
keberlanjutan lingkungan?
Bio-Talk
Buatlah laporan hasil percobaan dengan sistematika berikut:
Cover, rumusan masalah, hipotesis, analisis (tabel data),
pembahasan dan jawaban pertanyaan, kesimpulan, dan daftar
pustaka
Kumpulkan hasilnya pada link berikut !
Perubahan Lingkungan 22