Page 16 - E-MODUL BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING
P. 16

E-MODUL BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING






                  Untuk lebih memahami tentang desil pahamilah contoh 3 di bawah ini



                        Contoh 3 :




                                                               Diketahui Pak Budi adalah seorang
                                                               petani cabe, ia memanen cabenya
                                                               setiap  seminggu  sekali.  Berikut

                                                               adalah hasil  panen cabe Pak Budi
                                                               dari  minggu  pertama  sampai  ke

                                                               minggu 10 dalam kg.
                                                                97, 100, 98, 100, 97, 105, 102, 95,
                             Gambar 3. Panen Cabe
                                    Sumber :                    98, 105.
                    https://images.app.goo.gl/3XtTenxe8NMUk
                   ATq6
                  Tentukanlah
                      a.  desil pertama

                      b.  desil ke-lima


                       Penyelesaian :




                           95      97      97      98      98     100     100     102     105     105


                      a.  letak desil pertama

                         Letak desil ke-1 =

                         Hal  ini  berarti,  kita  menggunakan  pendekatan  interpolasi  linear

                         berikut ini :





                      b.  Letak desil ke lima

                         Letak desil ke-5 =

                         Hal  ini  berarti,  kita  menggunakan  pendekatan  interpolasi  linear
                         berikut ini :







                   Wahyu Husni                                                                                 7
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21