Page 34 - EDUTAINMENT 2024
P. 34

MEDIA PEMBELAJARAN














                  Media  pembelajaran  merupakan  salah



                  faktor penting dalam peningkatan kualitas


                  pembelajaran. Hal tersebut disebabkan


                  adanya perkembangan teknologi dalam                                                                                              Konsep media pembelajaran memiliki dua



                  bidang pendidikan yang menuntut efisiensi                                                                                        segi yang satu dengan yang lainnya


                  dan efektivitas dalam pembelajaran.                                                                                              saling menunjang, yakni perangkat lunak



                                                                                                                                                   (software)  dan  perangkat  keras


                        media pembelajaran  adalah  segala                                                                                         (hardware).


                  sesuatu  yang  dapat  digunakan untuk



                  menyalurkan pesan (bahan pembelajaran),


                  sehingga dapat merangsang perhatian,



                  minat, pikiran, dan perasaan siswa dalam


                  kegiatan belajar untuk mencapai tujuan


                  belajar.
   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38   39