Page 38 - E-MODUL BERBASIS SOFTWEAR CLO3D UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR KOGNITIF DAN KREATIVITAS TECHNICAL DRAWING BUSANA READY TO WEAR SISWA SMK
P. 38

1)  Sewing  (  Menyematkan  Jarum  pentul  ke  dua  bahan/  Fabric)  :

                                caranya  Klik  Tool  Tak,  klik  bahan  pertama  dan  lanjutkan  klik

                                bahan kedua, selanjutnya klik Tool simulasi.
                             2)  Tak On Avatar (Menyematkan/ mengunci Fabric ke bodi Avatar),

                                Caranya  Klik  Tool  Tak  on  Avatar,  Klik  bahan  yang  akan  di
                                sematkan, selanjutnya klik Body Avatar yang digunakan sebagai

                                tempat untuk  menyematkan Fabrik, dan Klik Tool Simulasi.
                             3)  Edit Tak, berfungsi untuk melepakan Jarum Pentul, caranya Klik

                                Tool Edt Tak, kemudian Klik kanan pada Tak (jarum Pentul yang
                                ingin di lepas)  dan Klik DeleteTak, dan silahkan diakhiri dengan

                                Klik Tool Simulasi.
                        e.  Edit Sewing, Segmen Sewing, Free Sewing dan Auto Sewing)

                            Tool Sewing sudah di jelaskan pada  Bab IV .4  Sewing ( Edit Sewing,
                            Segmen  Sewing,  Free  Sewing  dan  Auto  Sewing)  pada  area  2D

                            Pattern, Kecuali pada Tool Auto Sewing yang belum di jelaskan.
                            Auto Sewing Sewing digunakan untuk memberi tanda jahitan secara

                            Otomatis tanpa harus mengklik garis-garis pola.
                            Caranya,  tempatkan  Pola  sesuaidengan  posisinya,  misalnya  Posisi

                            Pola  depan  bagian  kanan  harus  berada  di  depan  badan  sebelah
                            kanan, begitu pula. Langkah ini menggunakan Tool Show Arancemen

                            Point.
                            Selanjutnya Klit Tool Auto Sewing




















                                                                                        29
   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42   43