Page 23 - E-Modul Berbasis Discovery Learning Materi Hukum Newton Penulis Novita Riskyka S Bukit_Neat
P. 23
Kegiatan Pembelajaran 2
8. Tulislah hasil pengamatan ke dalam tabel pengamatan yang telah
disediakan.
Mengolah Data
(Data Processing)
Tabel 2.1. Pengamatan 1
Massa troli M balok Berat (N) Waktu (s) Percepatan Gaya (N)
2
+ balok (g) (g) (m/s )
100
200
300
400
500
Tabel 2.2. Pengamatan 2
M beban Berat Massa troli Waktu (s) Percepatan Gaya (N)
2
(N) + balok (g) (m/s )
600
ANALISIS DATA
1. Lukislah grafik yang menggambarkan hubungan percepatan dengan massa
total balok dan troli.
Hukum II Newton 11