Page 53 - Presentation2_Neat
P. 53

Ekstasi






                                              PSIKOTROPIKA GOLONGAN I



          ( Inex, XTC, huge drug, yuppiedrug, essence, clarity, butterfly dan black heart)
        Bentuk:



        pil atau tablet dengan bermacam-macam model dan warna


        Cara penggunaan:


        ditelan secara langsung.



        EFEK :


        1. Peningkatan detak jantung dan tekanan darah, hilangnya rasa

        percaya diri.



        2.Setelah efek di atas, biasanya akan terjadi perasaan lelah,
                                                                       0
        cemas dan depresi yang dapat berlangsung beberapa hari.



        3.Kematian dilaporkan terjadi karena tidak seimbangnya cairan

        tubuh, baik karena dehidrasi ataupun terlalu banyak cair,

        menimbulkan kerusakan otak permanen.
   48   49   50   51   52   53   54   55   56   57   58