Page 16 - 10 Juni 2024-Tananpa Project2_Spread
P. 16

P r o j e k   2




                                 Menbuktikan Bahwa Asam


                                Dapat Menyebabkan Korosi







                         Alat dan Bahan

                         •   4 Gelas Erlenmeyer
                         •   Larutan H SO  , pH 4
                                          4
                                       2
                         •   Air Hujan
                         •   2 Paku Besi
                         •   2 Paku Besi yang di cat


                         Prosedur Kerja

                         1. Siapkan 4 Gelas Erlemenyer
                         2. Tandai setiap 2 erlemenmeyer dengan kertas label, yaitu Erlenmeyer

                             A dengan larutan H SO  , pH 4 dan Erlenmayer B dengan air hujan
                                                 2   4
                         3. Masukanlah paku besi biasa dan paku besi yang di cat pada masing-
                             masing Erlenmayer
                         4. Catat hasil pengamatan dalam tabel selama 2 hari


                        Tabel Pengamatan


                               Jenis           Gelas
                              Benda        Erlenmayer         Hari Ke-1             Hari Ke-2

                            Paku Besi
                              Biasa

                            Paku Besi
                              di Cat
                            Paku Besi
                              Biasa
                            Paku Besi
                              di Cat
   11   12   13   14   15   16   17   18   19