Page 17 - Biru ungu ceria Ilustrasi Ruang Angkasa Sampul Buku Catatan Dokumen A4
P. 17
Ayo membaca
2. Hidrosfer
Hidrosfer adalah lapisan air yang ada di permukaan bumi.
Pembentukan hidrosfer berasal dari berbagai sumber air
yang ada di bumi. Kata hidrosfer berasal dari kata bahasa
Inggris hydrosphere; hydro berarti air dan sphere berarti
bulatan atau lingkup. Jadi, hidrosfer merupakan lapisan air
yang menyelimuti bumi. Hidrosfer di permukaan bumi
meliputi danau, sungai, laut. Berikut deskripsi bagian-bagian
hidrosfer yang ada di permukaan bumi.
jenis
No Deskripsi Contoh
Hidrosfer
sungai kapuas, di
Bagian dari kalimantan barat
permukan bumi Sungai Mahakam,
1 Sungai di Kalimantan
yang di genangin Timur
air mengalir. Sungai Musi, di
Sumatera Selatan