Page 20 - PowerPoint Presentation
P. 20
Update SNMPTN 2021
1 2
Jika memilih 2 prodi (baik sama/berbeda), minimal
Siswa pendaftar harus memiliki NISN yang terdaftar di
PDSS. Jika memilih prodi bidang olahraga/kesenian salah satu pilihannya adalah PTN di Provinsi asal
wajib mengunggah portofolio. sekolah kamu. Jika hanya memilih 1 prodi, maka kamu
bebas memilih PTN di manapun.
3 4
Jika kamu dinyatkan lolos SNMPTN, kamu tidak boleh Kuota SNMPTN pada setiap Universitas minimum
mengikuti UTBK ataupun SBMPTN. Jadi pilihlah 20%, sehingga sangat mungkin rektor akan
jurusan yang benar-benar sesuai dengan pilihanmu menambah kuotanya hingga 22% atau 25%, ini
dan jangan asal yaaa. mungkin jadi kesempatan besar untukmu.
5 6
Tahun 2021 jalur SNMPTN dan SBMPTN diikuti oleh Bagi siswa yang ingin fokus ke Sekolah Kedinasan seperti
40 Politeknik Negeri, sehingga siswa bisa mendaftar STAN pertimbangkan baik-baik untuk mengikuti SNMPTN
SNMPTN dan SBMPTN dengan pilihan program dan Jurusan yang ingin diambil, karena jika dinyatakan lolos
berbeda misal, S1 dengan D4/S1 Terapan maka tidak bisa mengikuti UTBK/ sebagai syarat untuk
mendaftar di STAN.