Page 6 - E Modul_Ni Luh Gede Ayu Novi Kartika
P. 6

PENDAHULUAN
                                      BAB 1 PENDAHULUAN
                                 BAB 1





                   A.  Deskripsi Judul



                              Dalam  modul  ini,  akan  dibahas  mengenai  aturan  sinus  dan  kosinus.
                       Salah satu cabang matematika adalah Trigonometri. Trigonometri adalah

                       suatu sistem perhitungan yang berkaitan dengan panjang dan sudut pada
                       segitiga.  Trigonometri  banyak  membantu  disiplin  ilmu  lain  dalam
                       perhitungannya,  seperti  astronomi  termasuk  navigasi,  di  laut,  udara,  dan

                       angkasa, teori musik, akustik, optik dan masih banyak lagi. Aturan Sinus dan
                       Cosinus  merupakan  salah  satu  hasil  dari  penerapan  Trigonometri  dalam

                       bidang  kehidupan  sehari-hari.  Adapun  manfaat  kita  memperlajari  aturan
                       sinus dan cosinus.
                       Perhatikan ilustrasi video berikut!


















                                         Video 1: Manfaat aturan sinus dan cosinus


                              Aplikasi trigonometri yang sering kita gunakan adalah dikenal dengan
                       Aturan  Sinus,  Aturan  Cosinus.  Aturan  Sinus  adalah  aturan  penting  yang

                       berfungsi untuk menghubungkan sisi dan sudut segitiga. Aturan Sinus dapat
                       digunakan  dalam  segitiga  apapun  dengan  sisi  dan  sudut  berlawanannya




                                                                                                         1

   E-MODUL MATEMATIKA: ATURAN SINUS DAN COSINUS
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11