Page 103 - Modul Ajar Informatika SMK Kelas X
P. 103

KELAS X – INFORMATIKA






                                                         Pertemuan 1


                                                             Inti


                       1.  Orientasi siswa kepada masalah
                           -  Guru  menjelaskan  tentang  melakukan  pencarian  informasi  di

                              internet, menggunakan aplikasi pengolah kata untuk menyusun

                              instrumen,  laporan  atau  makalah,  dan  proposal,  menerapkan
                              simbol-simbol diagram alir pada perangkat lunak pengolah kata

                              serta mempersilahkan siswa untuk membaca buku atau literatur
                              yang  sesuai  untuk  menumbuhkan  sikap  gemar  membaca  dan

                              sikap mandiri.
                       2.  Mengorganisasi siswa untuk belajar

                           -  Guru membantu siswa untuk melakukan pencarian informasi di

                              internet, menggunakan aplikasi pengolah kata untuk menyusun
                              instrumen,  laporan  atau  makalah,  dan  proposal,  menerapkan

                              simbol-simbol diagram alir pada perangkat lunak pengolah kata
                              agar menumbuhkan sikap kreatif.
                                                                                              610 Menit
                       3.  Membimbing penyelidikan individual maupun kelompok

                           -  Guru  mendorong  siswa  untuk  mengumpulkan  informasi  yang
                              sesuai, melakukan pencarian informasi di internet, menggunakan

                              aplikasi pengolah kata untuk menyusun instrumen, laporan atau
                              makalah, dan proposal, menerapkan simbol-simbol diagram alir

                              pada perangkat lunak pengolah kata.

                       4.  Mengembangkan dan menyajikan hasil karya
                           -  Guru  membantu  siswa  melakukan  pencarian  informasi  di

                              internet, menggunakan aplikasi pengolah kata untuk menyusun
                              instrumen,  laporan  atau  makalah,  dan  proposal,  menerapkan

                              simbol-simbol diagram alir pada perangkat lunak pengolah kata
                              secara demokrasi dari rasa keingintahuan siswa.











                                                              88



                                                                         SMK Kesehatan Yannas Husada Bangkalan
   98   99   100   101   102   103   104   105   106   107   108