Page 31 - 5. BUKU 4 LILIK PRANATA DKK
P. 31

keluarga  tentang  kehidupan  pelayanan  pada  lansia

                  merupakan salah satu yang dapat mempengaruhi perawatan
                  diri (personal higiene) pada lansia.


                       Keluarga  merupakan  Support  System  utama  dan

                  pertama      bagi    lansia    dalam     mempertahankan
                  kesejahteraannya.  Peran  keluarga  dalam  perawatan  lansia

                  antara lain menjaga atau merawat lansia, mempertahankan
                  dan meningkatkan status mental. Mengantisipasi perubahan

                  sosial   ekonomi    serta   memberikan     motivasi   dan

                  memfasilitasi     kebutuhan     spiritual   bagi    lansia
                  (Maryam,2018:23).  Apabila  peran  tersebut  tidak  di

                  laksanakan, maka lansia akan mengalami berbagai macam
                  masalah.  Semakin  tinggi  kesibukan  keluarga,  maka

                  semakin  berkurang  perhatian  terhadap  lansia.  Sebaliknya

                  apabila  keluarga  bisa  mengimbangi  antara  kesibukan  dan
                  kebutuhan  lansia  maka  lansia  akan  lebih  mendapatkan

                  perawatan yang cukup, sejahtera dan bahagia.


                  d.   Definisi dan Pengertian Panti Werdha

                           Menurut  Kamus  Besar  Bahasa  Indonesia,  arti
                  Panti  adalah  rumah  atau  tempat  kediaman.  Dan  arti  dari

                  Panti  Wreda  adalah  rumah  tempat  memelihara  dan
                  merawat  orang  jompo.  Arti  kata  jompo  sendiri  menurut

                  Kamus Besar Bahasa Indonesia adalah tua sekali dan sudah






              24  KEPERAWATAN GERONTIK “Pengelolaan & Penatalaksanaan
               Lansia Gangguan Insomnia”
   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35   36