Page 37 - Bangun Ruang Sisi Lengkung
        P. 37
     Tri Nova Hasti Yunianta dkk
                             Apakah kamu sudah memahami cara menemukan rumus volume
                             kerucut  dengan  menggunakan  pendekatan  volume  tabung?
                             Mari  kita  pahami  lebih  lanjut.  Yuk  kita  langsung  saja  simak
                             penjelasan berikut ini agar lebih paham lagi ya.
          Pembahasan
              Percobaan dalam penuangan air atau beras dari kerucut ke dalam tabung
              membutuhkan 3 kali menggunakan kerucut sehingga didapat kesimpulan:
                                                                           keterangan
                                                                              r= jari-jari
                                                                              t=tinggi
                                                                              v=volume
         Apakah  kamu  sudah  paham  volume  kerucut?  Supaya
                                                                                      D
                                                                                        E
                                                                                          O
                                                                                  V
                                                                                    I
         lebih  paham,  kalian  dapat  melihat  tayangan  video                   VIDEO
         silahkan dapat klik tombol VIDEO.
                      Semoga kamu lebih memahaminya ya. Kamu
                      juga       bisa      mencoba        menyelesaikan
                      tantangan secara mandiri.
        E-Modul Transformasi Geometri SMP Kelas IX
       E-Modul Bangun Ruang Sisi Lengkung SMP Kelas IX                                                           36
     	
