Page 6 - Bangun Ruang Sisi Lengkung
P. 6
Tri Nova Hasti Yunianta dkk
B A N G U N R U A N G
BANGUN RUANG
SISI LENGKUNG
S I S I L E N G K U N G
Pada materi ini, kita akan belajar
tentang Bangun Ruang Sisi Lengkung,
namun sebelum kita masuk lebih dalam,
apakah kamu sudah tahu apa sih
bangun ruang sisi lengkung itu?
Mari lebih jelasnya, kita pahami bersama pengertian
tabung, kerucut dan bola seperti di bahwah ini!
Bangun ruang sisi lengkung (BRSL) adalah
suatu bangun ruang yang memiliki bagian-
bagian yang berbentuk lengkungan
(tabung, kerucut, bola). Biasanya bangun
tersebut memiliki selimut ataupun
permukaan bidang yang melengkung.
Benda nyata yang bentuknya menyerupai tabung yaitu botol
minuman, kerucut yaitu es krim cone, dan bola yaitu bola tenis.
Tahukah kamu, bahwa banyak manfaat mempelajari
bangun ruang sisi lengkung dalam kehidupan sehari-
hari. Lebih jelasnya klik tombol VIDEO di bawah ini!
V I D E O
VIDEO
E-Modul Bangun Ruang Sisi Lengkung SMP Kelas IX 5
E-Modul Transformasi Geometri SMP Kelas IX