Page 12 - FLIPBOOK RINGMAIN "SIKLUS AIR"
P. 12

Faktor yang mempercepat dan


                      memperlambat siklus air








                    1. Energi Matahari



                         Sinar  matahari  yang  diterima  di  setiap

               permukaan bumi tidak merata, tergantung pada
               letak geografisnya dan bentuk permukaan bumi

               yang beragam.




                  2. Kelembapan Udara



                         Jika  udara  semakin  dingin,  gumpalan  awan

               mendung akan semakin banyak.




                    3. Angin



                   Angin sangat mempengaruhi terjadinya daur air,

               karena gerakan udara lembap yang terus menerus

               dapat memacu terjadinya hujan.



                   4. Suhu Udara




                Suhu udara sangat mempengaruhi besar kecilnya

              curah hujan di tempat tertentu.


                                                                                         9
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17