Page 6 - FLIPBOOK RINGMAIN "SIKLUS AIR"
P. 6

Identitas Materi









    CAPAIAN PEMBELAJARAN





       Peserta didik mendiskripsikan
       terjadinya siklus air dan kaitannya
       dengan upaya menjaga ketersediaan
       air.






      TUJUAN PEMBELAJARAN





         1. Dengan memperhatikan gambar dan penjelasan, siswa dapat
           menganalisis fungsi air bagi kehidupan makhluk hidup di
           bumi dengan tepat.
        2. Dengan mengamati gambar siklus air, siswa dapat memerinci
           terjadinya siklus air dengan tepat.
        3. Dengan membaca materi, siswa dapat mengklasifikasikan
           jenis- Jenis air dengan sesuai.
        4. Dengan memahami materi, siswa dapat menilai kualitas air
           yang baik untuk digunakan dengan tepat.
        5. Dengan mengamati lingkungan sekitar, siswa dapat
           merencanakan cara memelihara ketersediaan air dengan
           tepat.
        6. Dengan membaca materi, siswa dapat menguraikan dampak
           siklus air bagi peristiwa di bumi dengan tepat.
        7. Dengan membuat rancangan cara memelihara air, siswa dapat
           mendokumentasikan cara memelihara air versi mereka
           dengan kreatif.
                                                                                         3
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11